Budidaya Pinang - Sukses berkebun pinang sangat ditentukan oleh bibit. Bibit merupakan salah satu faktor penentu keberasilan dalam usaha budidaya pinang.
Bila benih yang ditanam bermutu baik dan terbebas dari serangan hama dan penyakit, maka jumlah produksi dan kwalitas biji pinang yang dihasilkan tentu berbeda dengan benih yang tidak baik.
Pinang Betara, merupakan salah satu jenis pinang termasuk dalam varietas unggul yang telah mendapatkan rekomendasi dari pemerintah.
Baca juga: Tips Memilih Bibit Pinang yang Baik
Berikut karakteristik yang dimiliki Pinang Betara:
- Umur mulai berbunga Pinang Betara adalah 4-5 tahun;
- Umur mulai panen 6-7 tahun;
- Memiliki 131,35 buah/per tandan;
- Berat buah utuh dapat mencapai 47,06 gram;
- Berat biji kering per butir sebesar 8,68 gram;
- Kadar tanin 9,79%;
- Produksi kernel kering/pohon/tahun 5,70 kg
- Memiliki potensi hasil kernel kering/ha 7,81 ton;
- Tinggi batang 10,28 m.
1 comments so far
Minta no. Hp utk pesan bibit pinang
Terima kasih atas komentar Anda. Sampaikan pendapat, ide dan gagasan Anda dengan baik dan sopan. Setiap komentar yang berisikan Porno, SARA dan Judi akan di SPAM!
Terima Kasih atas Perhatiannya.
EmoticonEmoticon